Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Melacak Hp Lewat IMEI Oppo Tanpa Aplikasi

Cara Melacak Hp Lewat IMEI Oppo - Kehilangan hp akan membuat kita merasa sedih dan cemas, terlebih lagi jika di hp tersebut banyak dokumen penting perusahaan atau pekerjaan, oleh karena itu kita perlu melakukan usaha agar hp tersebut bisa kembali ditemukan. 

 

Cara Melacak Hp Lewat IMEI Oppo
Cara Melacak Hp Lewat IMEI Oppo


Nah, untuk kalian yang menggunakan hp Oppo maka tidak perlu khawatir, karena disini kami akan memberikan beberapa cara melacak hp lewat IMEI Oppo dengan mudah tanpa aplikasi, sehingga kita bisa melacak keberadaan hp walaupun posisi hp yang di cari dalam keadaan mati.


Cara Mengecek IMEI Oppo Di Hp

Sebelum kita menggunakan IMEI untuk melacak hp Oppo yang hilang, maka kita perlu mengetahui nomor IMEI kita terlebih dahulu, untuk bisa mengetahuinya kita bisa melakukannya dengan melakukan pengecekan. Adapun beberapa cara yang digunakan untuk mengecek nomor IMEI di hp diantaranya adalah sebagai berikut :

Dari kardus bawaan hp
Cara yang pertama untuk mengecek nomor IMEI kita bisa mengeceknya sendiri pada kardus bawaan hp biasanya akan terletak di bawah kardus, kita bisa mencatatnya jika sewaktu-waktu hp kita hilang dan membutuhkan nomor IMEI tersebut.

Dari via dial
Cara yang kedua jika kardus bawaan hp hilang maka kita bisa mengeceknya secara langsung melalui dial ke nomor *#66# atau bisa juga *#06#, atau bisa juga dengan mengakses ke menu setting lalu klik about phone lalu pilih status kemudian nomor IMEI hp Oppo akan ditampilkan.


Beberapa Cara Melacak Hp Lewat IMEI Oppo Mudah Dan Jelas

Sebelum kita mengetahui cara untuk melacak hp yang hilang, maka kita perlu mengetahui apa itu IMEI? Ya, IMEI sendiri merupakan singkatan yang memiliki kepanjangan berupa mobile equipment identity, yang mana merupakan nomor yang digunakan sebagai identitas hp tersebut, biasanya nomor IMEI teriri dari 14 atau 15 digit angga, yang mana masing-masing handphone memiliki nomor IMEI yang berbeda-beda. Adapun beberapa cara melacak hp lewat IMEI Oppo, diantaranya adalah sebagai berikut :

 

Melacak dengan Google find my device
Cara pertama yang bisa gunakan untuk melacak IMEI hp Oppo yaitu menggunakan Google find my device, dimana Google ini bisa melacak sekaligus mengontrol hp yang hilang dari jarak jauh. Adapun cara menggunakannya adalah :

  1. Buka browser lalu buka android/find lalu masuk menggunakan akun Google
  2. Maka secara otomatis akan muncul tampilan berupa seri hp Oppo, status baterai dan juga perkiraan lokasi adanya hp tersebut
  3. Lalu pilih maps untuk menunjukkan rute menuju alamat keberadaan hp tersebut, maka posisi hp yang hilang akan mudah ditemukan, cukup mudah kan?

 

Melacak hp dalam keadaan mati
Cara melacak hp lewat IMEI Oppo yang kedua jika hp dalam keadaan hp mati juga sangat bisa dilakukan, caranya adalah:

  1. Masuk ke halaman find your phone lalu login menggunakan email dan password
  2. Klik pada pilihan hp Oppo
  3. Tekan tombol temukan
  4. Maka kita akan diarahkan menuju lokasi hp terakhir berada meskipun pada saat itu hp sedang dalam kondisi mati akan tetapi kita masih bisa menemukannya.

 

Itulah beberapa cara yang bisa kami sampaikan terkait dengan beberapa cara melacak hp lewat IMEI Oppo yang mudah tanpa menggunakan aplikasi tambahan. Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi para pembaca khususnya bagi para pengguna hp Oppo yang ingin menemukan hp nya yang hilang. Selamat mencoba !