Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Merekam Layar Ada Suara di HP Realme

Cara Merekam Layar Ada Suara di HP Realme - Ada banyak smartphone yang saat ini sudah bermunculan. Dari sekian banyak smartphone yang muncul dan juga dijual di pasaran, salah satunya adalah smartphone Realme. Smartphone Realme hadir dengan berbagai versi dan juga merk atau tipenya. Dari masing-masing smartphone Realme ini sendiri memiliki berbagai kelebihan, fitur dan juga layaanannya masing-masing. Salah satunya adalah bagaimana cara merekam layar ada suara di HP Realme.


Cara Merekam Layar Ada Suara di HP Realme
Cara Merekam Layar Ada Suara di HP Realme


Fitur dan Layanan di Smartphone Realme C15

Smartphone Realme C15 adalah salah satu jenis smartphone yang memiliki banyak fitur dan juga aplikasi-aplikasi yang menarik. Bahkan salah satunya adalah salah satu layanan untuk merekam layar tanpa menggunakan aplikasi tambahan. Bahkan untuk merekamnya, smartphone jenis ini juga bisa menghadirkan suara ketika direkam layarnya. 


Cara Merekam Layar HP Realme C15

Untuk cara merekam layar ada suara di hp realme diantaranya adalah: 

  1. Pertama, geser ke bawah dari atas ke bawah dan membuka pengaturan cepat pada bilah notifikasi. 
  2. Kemudian, pilihlah ikon perekaman layar. Ada bisa memilih kualitas rekaman sesuai yang diinginkan. Kemudian, tekan dan juga tahan ikon perekaman layar yang akan dipilih. 
  3. Kemudian, Anda bisa mengatur dari suara system, suara mikrofon, baik tanpa suara, dengan suara atau bahkan bisa mengubah resolusi video dan lain sebagainya. 
  4. Kemudian, Anda bisa memilih ikon mulai untuk mulai merekam dan selesai. 







Namun, apabila smartphone ini tidak menampilkan ikon perekaman di layar smartphone Anda, maka Anda bisa menggunakan beberapa cara berikut ini:

  1. Geser bilah pengaturan cepat dari bawah ke atas layar Anda. 
  2. Kemudian, pilihkan ikon kustom yang ada pada pengaturan cepat pada bilah notifikasi. 
  3. Nantinya akan muncul beberapa ikon yang lainnya, kemudian pilih perekaman layar. Apabila tidak ada, maka Anda bisa menggeserkan ke samping. 
  4. Apabila ikon perekam layar sudah muncul, maka pilih dan juga seret ke atas untuk bisa menampilkannya. 
  5. Kemudian, tekan kembali, maka kemudian akan muncul ikon perekaman layar yang Anda butuhkan. 


Adapun untuk cara lain demi menampilkan ikon perekaman layar pada sidebar di smartphone Realme C15. Beberapa cara untuk merekam layar ini memang mudah. Anda nantinya hanya perlu untuk menggeser bilah apung yang terletak pada bagian sisi layar kemudian menekan ikon perekam layar untuk bisa mulai merekam dengan catatan jika bisa ditambahkan. Apabila ikon perekaman layar ini belum aktif, maka Anda bisa mengaktifkannya dengan beberapa cara berikut ini:

  1. Buka aplikasi pengaturan pada smarphone Realme C15 yang Anda miliki. 
  2. Kemudian, pilih gulir dan juga ketik untuk alat serbaguna. 
  3. Kemudian, pilih kembali bilah samping cerdas atau yang disebut juga denagai smart sidebar kemudian pilih untuk mengaktifkan. 


Setelah nantinya diaktifkan, maka bilah apung akan langsung muncul pada bagian sisi kanan maupun sisi kiri dari smartphone Realme C15 yang Anda miliki. Nantinya, apabila Anda ingin menambahkan ikon perekaman layar, kemudian geser menu bilah apung pada layar. Anda nantinya juga bisa memilih edit, kemudian menambahkan ikon dari perekaman layar. 


Jadi, itulah sebagian cara merekam layar ada suara di hp realme yang bisa dilakukan. Selain itu, masih ada banyak fitur menarik lain yang bisa Anda dapatkan apabila Anda memutuskan untuk membeli smartphone khususnya smartphone Realme C15. Usahakan untuk membeli smartphone ini di toko-toko atau gerai yang terpercaya. Dengan memilih di gerai terbaik, maka Anda akan mendapatkan smartphone yang original dan juga resmi pastinya. 


tags : cara merekam layar di hp realme c15, cara screen recorder dengan suara di iphone, realme screen recorder apk, kenapa screen recorder tidak ada suaranya, kenapa screen recorder vivo tidak ada suara, cara merekam suara discord di hp, cara record screen android dengan suara, cara mengaktifkan perekam layar realme c15