Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

5 Tema Xiaomi Terbaru Bernuansa Dark Terbaru tahun 2024

Ingin ganti tema hp Xiaomi?

Tema Xiaomi Terbaru - Tapi bingung mau tema apa yang bisa buat tampilan ponsel makin apik, berikut ini tema Xiaomi akan menjadi rekomendasi terbaik untuk ponsel Anda. Tema yang terbaru ini cenderung lengkap dan bikin banyak pengguna Xiaomi jatuh hati. 


Tema Xiaomi Terbaru
Tema Xiaomi Terbaru


Inilah tema Xiaomi terbaru, segera unduh yuk untuk mengganti tema lama Anda!

The Style V11 

Tema yang satu ini memiliki konsep kotak dengan putaran yang begitu ciamik, lembut dan sangat memesona. Anda bisa mengunduh tema ini lewat appstore yang kemudian bisa diubah dahulu regionnya ke mode India. Saat region masih Indonesia maka tema ini tidak bisa bekerja. Perubahan tema lama ke tema yang baru sedikit membuat perubahan bagian fitur tetapi Anda bisa mengubahnya kembali lewat settingan ponsel. Dijamin tema yang baru akan membuat pengguna makin nyaman.


Dark Ui 

Sesuai dengan namanya, tema tema Xiaomi terbaru tentu memiliki warna hitam pekat yang menjadi dasar utama. Sedangkan untuk ikon lainnya tetap full colour sehingga tema dark ini menjadi bagian yang sangat spesial untuk beberapa pecinta Xiaomi. Tema dark ini membuat nyaman untuk pandangan mata saat malam tetapi sedikit bingung ketika siang hari. Butuh pacaran cahaya lebih untuk melihat setiap ikon, perintah dan fiturnya.

Tema dark ini bisa diunduh di appstore dengan kapasitas unduhan ringan, cocok juga untuk ponsel Xiaomi dengan ram 2 giga. Unduhan tema ini regionnya bisa lokal indonesia saja, Anda tidak perlu mengubah ke negara lainnya.







Fantasy V11 

Tema fantasy sangat lekat sekali dengan ponsel iphone, memiliki latar angkasa luar dan warna gradasi serta dasar cerah membuat banyak pecinta Xiaomi melirik tema yang satu ini. Untuk mengubah tema lama ke tema yang baru ini, Anda klik regionnya india. 

Tampilan tema fantasy tidak memberikan ikon bagian depannya tetapi juga hanya bagian menu dalam, jika ingin dipindah bagian layar utama juga tinggal geser. 


Crispy dark V11

Tema yang satu ini dibuat oleh Akman dengan latar penuh hitam mengkilap, ikon terbesarnya adalah jam di bagian tengah, ikon aplikasi masuk juga di tema ini. Ukuran ikon per aplikasi bisa disesuaikan mau besar atau kecil. Tinggal setting saja bagian dalam dan atur ukuran huruf, simbol, dan ikon. 

Warna ikon aplikasi berlatar hitam yang masih menyentuh warna asli dari aplikasi bawaannya. Misalnya, aplikasi wasap yang cenderung hijau muda dan putih, bagian sisi kotak luarnya bisa dibuat dark colour.


P4 Dark

Masih dengan tema Xiaomi terbaru kegelapan yang sangat mungkin membuat pecinta Xiaomi nyaman dengan mata. Tema yang satu ini juga memberikan sebuah widget yang begitu banyak, ada yang berputar, kotak, lurus dan sebagainya. Yang bikin tambah menarik dari tema ini adalah bentuk aplikasi yang bisa berubah layaknya font atau huruf. Jika Anda menyukai font times new roman maka ikon aplikasi bisa menyesuaikan, dan seterusnya. 

Kelima tema Xiaomi terbaru di atas akan membuat tampilan ponsel Xiaomi Anda makin keren tanpa ngadat, artinya yang bekerja lebih lancar karena memiliki kapasitas ruang yang lebih tipis dibandingkan tema bawaan ponsel. Lantas, jika tema tersebut diganti apakah berpengaruh dengan daya simpanan ponsel?

Tentu berpengaruh tetapi tidak membuat data hilang, hanya berubah ukuran ruang dari yang longgar agak sedikit penuh. 


tags : tema miui 12 terbaik, tema xiaomi miui 12, tema xiaomi tembus wa miui 12, theme miui 12 tembus wa, tema xiaomi tembus wa miui 11, tema xiaomi tembus semua aplikasi, xiaomi themes apk, xiaomi theme store