Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mengatur dan Mengubah Zona Waktu Otomatis di HP OPPO A83

Oppotutorial.comCara mengatur jam di oppo a83 memang patut untuk anda ketahui, karena hal tersebut sangat penting untuk mengatur rencana kehidupan kita pula sehari-hari. Ada sebagian pengguna oppo a83 mengatur jam secara otomatis dan ada pula yang mengaturnya secara manual. Tapi yang lebih penting waktu yang ditampilan harus yang sebenarnya. Karena waktu yang tampil tidak pada jamnya akan membuat koneksi internet menjadi gagal dan terputus.



Cara setting jam di hp oppo a83 ini dapat dipraktekkan di semua smartphone android lain selain oppo a83 dan juga dapat mulai di setting dari mulai masuk ke dalam menu pengaturan. Kemudian, anda pilih tanggal dan waktu untuk mengatur tanggal dan jam sesuai dengan keinginan anda. Berikutnya, anda dapat melakukan setting jam di hp oppo a83 disana.






Cara mengubah zona waktu di hp oppo a83 dapat anda lakukan sesuai dengan jaringan apa yang sedang anda gunakan, lalu anda centang di bagian tanggal dan waktu otomatis dan zonz waktu otomatis. Ketika anda membuat setting tanggal dan waktu secara otomatis sesuai dengan zona waktu dari jaringan tempat tinggal anda saat ini, maka yang terjadi ialah!

Maka yang terjadi ialah, anda tanggal dan waktu akan disesuaikan, meskipun anda saat ini berada di bali atau wilayah indonesia bagian timur sana, sementara anda berasal dari indonesia wilayah bagian barat tempat setting jam dilakukan sebelumnya. Karena secara otomatis, tanggal dan waktu akan menyesuaikan dengan waktu dan tempat tinggal anda saat ini dan anda pun tidak perlu repot-repot untuk setting manual dan melakukan restart terhadap smartphone oppo a83 anda. Sekian Cara Mengatur dan Mengubah Zona Waktu di HP OPPO A83. Semoga bermanfaat!