Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Inilah Cara Screenshot Hp Realme 2 Tanpa Masalah

Cara Screenshot Hp Realme 2 - Sebenarnya melakukan screenshoot pada sebuah smartphone bukan hal yang sulit. Termasuk cara screenshoot HP Relame 2, karena teknik ini juga sudah banyak diberikan cara mudahnya. Jika Anda belum terlalu memahami caranya, ada teknik mudah untuk melakukannya. Ada 3 cara untuk melakukannya, yaitu:


Cara Screenshot Hp Realme 2
Cara Screenshot Hp Realme 2


Screenshoot Dengan Cara Mudah

Siapa yang tidak suka cara mudah dalam  melakukan apapun, termasuk dalam melakukan teknik screenshoot pada smartphone Realme 2. Sebenarnya melakukan screenshoot seharusnya tidak sulit, tetapi ada yang terkadang sulit dimengerti dari bagian smartphonenya. Yait, dengan cara:


Hidupkan HP

Untuk melakukan screenshoot, pastinya harus menghidupkan HPnya terlebih dulu. Karena screenshoot hanya bisa dilakukan dengan ponsel yang sedang menyala.


Pilih Bagian Untuk Screenshoot

Pilih terlebih dulu screen atau bagian layar yang mau difoto atau discreenshoot tersebut, ketika ponsel Anda sudah menyala.


Tekan tombol volume bawah dan Power

Setelah itu, tekan tombol volume pada bagian bawah dengan tombol Power secara bersamaan. Seperti saat Anda akan melakukan pengambilan foto.


Tunggu sampai layar Berkedip dan berbunyi

Jika sudah dilakukan semua, Anda hanya perlu menunggu sampai layar berkedip dan berbunyi suara seperti suara kamera memotret. Itu artinya screenshoot sudah dilakukan, dan hasilnya bisa Anda lihat pada galeri foto.








Screenshoot Dengan Aplikasi

Melakukan screenshoot pada smartphone ternyata ada juga yang bisa memanfaatkan aplikasi. Dimana terdapat aplikasi tertentu yang dikhususkan sebagai cara screenshoot HP Realme 2 tersebut. Dimana kondisi ini dilakukan jika tombol pada ponsel Anda sedang bermasalah  

Aplikasi bisa didapatkan dan ditemukan di playstore, Anda cukup mencarinya dengan kata kunci screenshoot dan pilih salah satu aplikasi yang tersedia. 


Screenshoot Dengan 3 jari

Cara yang terakhir disebutkan dapat melakukan screenshoot dengan menggunakan 3 jari. Yaitu, menggunakan beberapa cara sebagai berikut:


Pilih Menu Pengaturan

Diawali dengan masuk ke menu pengaturan, dimana pada menu tersebut akan terdapat pengarahan untuk melakukan screenshoot dengan 3 jari ini.


Pilih Smart Convenient pada Menu Pengaturan

Setelah masuk menu pengaturan, maka selanjutnya adalah memilih smart convenient yang terdapat pada menu tersebut.


Pilih Menu Gesture and Motion

Dilanjutkan dengan memilih menu gesture and motion sebelum melakukan screenshoot 3 jari ini.


Aktifkan 3 Finger Screenshoot

Setelah memilih menu gesture and motion, saatnya mengaktifkan 3 finger screenshoot yang ada di menu tersebut. Hal ini memang diperuntukkan jika ingin melakukan screenshoot 3 jari.


Mencari Bagian Yang akan di Screenshoot

Saatnya menentukan bagian yang aka discreenshoot setelah 3 fingernya aktif. Karena, memang ini cara yang menggunakan 3 finger atau 3 jari.


Pergunakan 3 Jari

Barulah mempergunakan 3 jari tersebut dan lakukan screenshoot sesuai cara yang sudah diberitahukan.


Menunggu Seperti Halnya memotret

Tandanya Anda sedang melakukan screenshoot adalah menunggu saat kondisi seperti akan memotret, dimana layar akan berkedip seperti lensa menangkap objek dan mengeluarkan bunyi. 


Hasil Screenshoot Keluar di Galeri

Jika sudah selesai melakukan screenshoot, maka hasilnya akan masuk pada galeri smartphone Anda. Coba Anda buka dan cari hasil screenshoot tersebut pada galeri itu.

Dengan cara itulah cara screenshoot HP Realme 2 yang bisa dilakukan dengan cepat, meskipun ada cara yang tidak terlalu mudah tapi tetap bisa diikuti dengan pengaturan di atas. Perhatikan dengan baik cara melakukannya satu persatu, agar tidak salah mengikuti tutorialnya.


tags : cara screenshot hp realme c2, cara screenshot realme c2, cara screenshot realme 7i, cara screenshot realme c11, cara screenshot hp realme c15, cara mengaktifkan screenshot 3 jari realme c21y, pengaturan screenshot realme c3, cara screenshot realme c21